-->

7 Hotel Di Padang Berbintang Tarif 100 Ribuan dan 200 Ribuan

Serbuhotel.com - Mencari hotel yang murah di Kota Padang sekarang sudah begitu mudah. Karena sudah banyak hotel atau penginapan di Padang yang berdiri dan memberikan pelayanan bagus. Tarif yang ditawarkan pun cukup bervariatif, jadi pengunjung dapat menyesuaikan dengan budget yang dimiliki.

Jika kalian sedang mencari penginapan murah di Padang dan pelayanan bagus, berikut ini kami berhasil merangkumkan informasinya untuk kalian.

Di dalam artikel ini kami akan berikan informasi terkait 7 hotel di Padang dengan tarif 100 ribuan dan 200 ribuan. Dan lebih lagi, hotel di Padang dengan tarif tersebut sudah termasuk hotel bintang 3 di Padang dan hotel bintang 2 di Padang.
7 Hotel Di Padang Berbintang Tarif 100 Ribuan dan 200 Ribuan

7 Hotel Di Padang Berbintang Tarif 100 Ribuan dan 200 Ribuan

Berikut informasi lengkap dari daftar hotel murah di Padang dengan tarif 100 ribuan dan 200 ribuan.

Wisma Mutiara Hotel Padang
  • Alamat: Jalan Pulau Karam No. 149 Kampung Pondok, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: (0751) 8951135
  • Tarif: mulai dari Rp190.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 2 di Padang
  • Rating: 4.0/5 (Google), 7.6/10 (Booking.com), 7.2/10 (Agoda), 3/5 (TripAdvisor)

Havilla Maranatha Padang
  • Alamat: Jalan Bandar Pulau Karam No. 10-D Kampung Pondok, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: (0751) 26321
  • Tarif: mulai dari Rp200.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 2 di Padang
  • Rating: 3.6/5 (Google), 6.7/10 (Booking.com), 6.0/10 (Agoda), 4/5 (TripAdvisor)

Brigitte's Houses - Homestay & Backpackers Padang
  • Alamat: Jalan Kampung Sebelah I No. 14-D Berok Nipah, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: 0813-7425-7162
  • Tarif: mulai dari Rp240.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 1 di Padang
  • Rating: 4.3/5 (Google), 7.5/10 (Booking.com), 6.9/10 (Agoda), 4.5/5 (TripAdvisor)

Yani Homestay Padang
  • Alamat: Jalan Nipah No. 1 Berok Nipah, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: 0852-6380-1686
  • Tarif: mulai dari Rp160.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 1 di Padang
  • Rating: 4.3/5 (Google), 8.4/10 (Booking.com), -/10 (Agoda), 4.5/5 (TripAdvisor)

Garuda Hotel Padang
  • Alamat: Jalan Permindo No. 4 Kampung Jao, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: (0751) 27143
  • Tarif: mulai dari Rp280.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 1 di Padang
  • Rating: 3.9/5 (Google), 6.1/10 (Booking.com), -/10 (Agoda), 3/5 (TripAdvisor)

Hotel Alifa Syariah Padang
  • Alamat: Jalan Bandar Purus No. 29 Padang Pasir, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: (0751) 840420
  • Tarif: mulai dari Rp190.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 1 di Padang
  • Rating: 3.9/5 (Google), 7.3/10 (Booking.com), -/10 (Agoda), 3/5 (TripAdvisor)

Febby Cell Guest House Padang
  • Alamat: Jalan Padang Pasir Raya No. 15 Padang Pasir, Padang Barat, Kota Padang
  • Telepon: 0823-8849-1944
  • Tarif: mulai dari Rp160.000,- per malam
  • Kelas hotel: Hotel bintang 1 di Padang
  • Rating: 3.9/5 (Google), -/10 (Booking.com), -/10 (Agoda), -/5 (TripAdvisor)

Selain hotel di Padang dengan tarif 100 ribuan juga ada Hotel Di Padang Tarif 300 ribuan.

Dari daftar hotel di Padang yang kami cantumkan di atas dapat dipertimbangkan dari harga, lokasi terdekat dengan lokasi kalian, kelas hotel, dan ratingnya.

Dengan begitu pertimbangan kalian akan sangat mudah untuk menentukan keputusan mau menginap di hotel mana.

Demikian artikel kali ini tentang 7 Hotel Di Pandang Berbintang Tarif 100 Ribuan dan 200 Ribuan. Semoga bermanfaat dan selamat berkunjung ke Kota Padang.

Terimakasih telah berkunjung dan berikut ini ketentuan komentar yang diperbolehkan :

1. Berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak SARA.
2. TIDAK BOLEH memasukkan LINK AKTIF. Karena akan otomatis terhapus komentarnya.
3. Jika ingin menambahkan LINK silahkan masukkan ke dalam bagian URL atau menyertakan ke dalam komentar dengan sifat TIDAK AKTIF.
4. Berkomentarlah yang membangun dan bermanfaat untuk orang lain ya :-)

Terimakasih atas kerjasamanya demi memajukan website ini,
EmoticonEmoticon

:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
$-)
(y)
x-)
(k)